Implementasi Layanan Konseling Pranikah Terhadap Pemohon Dispensi Kawin Berdasarkan Kepentingan Terbaik Anak



Ashabul Fadhli(1), Vera Sriwahyuningsih(2*),

(1) Universitas Putra Indonesia YPTK Padang
(2) Universitas Putra Indonesia YPTK Padang
(*) Corresponding Author

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan edukasi pemberian layanan konseling pranikah sebagai bagian dari bentuk pendampingan dispensasi kawin oleh Dinas P3APPKB Kota Bukittinggi. Hal ini menjadikan layanan konseling pranikah memiliki peranan yang kuat dalam upaya pencegahan perkawinan anak di Kota Bukittinggi. Metode penelitian ini adalah metode deksriptif kualitatif. Teknik dan mengambilan data menggunakan teknik purposive sampling kepada pemohon dispensasi kawin yang dirujuk oleh Pengadilan Agama Bukittinggi sebagai peserta layanan. Pengumpulan data dengan cara observasi dan wawancara mendalam yang dilakukan dengan tetap muka dan studi dokumentasi, kebebasan data dilakukan dengan cara triagulasi data dan penarikan kesimpulan. Hasil penilitian ini menunjukkan bahwa Layanan konseling pranikah dapat meningkatkan pemahaman bagi pemohon dispensasi kawin. Hal ini ditandai dengan keantusiasan peserta mengikuti kegiatan layanan, pengambilan keputusan, dan sikap beranggungjawab dari keputusan yang diambil. Selain itu, sebagai proses belajar dalam mempersiapkan diri untuk menikah hingga pada waktu yang tepat.

Keywords


Kepentingan Terbaik Anak, Konseling, Pemohon Dispensi Kawin, Pranikah

Full Text:

PDF

References


Angel, R. B., & Hadiati, M. (2023). Pertimbangan Hakim Terhadap Kepentingan Anak Dalam Mengabulkan Dispensasi Perkawinan Pasca Berlakunya Undang-Undang No. 16 Tahun 2019. UNES Law Review, 6(1), 3680–3694. https://doi.org/https://doi.org/10.31933/unesrev.v6i1

Angraini, D., Nelisma, Y., Silvianetri, & Fajri, E. Y. (2022). Konseling Pranikah Dalam Mereduksi Budaya Pernikahan Dini. Consilia: Jurnal Ilmiah BK, 5(1), 56–65. https://doi.org/https://doi.org/10.33369/consilia.5.1.56-65

Eleanora, F. N., & Putri, A. H. (2021). Dampak Sosial Akibat Perkawinan Anak Terhadap Kesejahteraan Masyarakat. Jurnal Kertha Semaya, 9(9), 1501–1508.

Fadhli, A. (2018). Pemahaman Masyarakat Di Kecamatan Lintau Buo Utara Tentang Hukum Perkawinan Sehubungan Dengan Terjadinya Perkawinan Anak. Humanisma, 2(2), 84–100. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.30983/jh.v2i2

Fadhli, A., Asasriwarni, Elfia, & Islami, M. H. (2024). Out-of-Court Assistance Based on the Principle of the Best Interests of the Child: Study on Examination Process of Marriage Dispensation Cases. Juris: Jurnal Ilmiah Syariah, 23(1), 67–80. https://doi.org/10.31958/juris.v23i1.10281

Fadhli, A., & Kahfi, A. (2023). The Judge ’ s Considerations in Refusing an Application for Marriage Dispensation in Respect of Very Urgent Reasons. El-Hekam, 8(1), 190–203. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.31958/jeh.v8i1.9181

Fadhli, A., Rahmiati, Rahmi, F., & Ramadhan, J. (2022). Politik Hukum Batas Usia Perkawinan dan Dispensasi Kawin di Indonesia. AL-QISTHU, 20(2), 110–127. https://doi.org/https://doi.org/10.32694/qst.v20i2.1560

Fadhli, A., & Warman, A. B. (2021). ‘Alasan Khawatir’ Pada Penetapan Hukum Dispensasi Kawin Di Pengadilan Agama Batusangkar ‘Reasons for Concern’ on Marriage Dispensation Decisions in Batusangkar Religious Court. Al-Ahwal, 14(2), 146–158. https://doi.org/10.14421/ahwal.2021.14203

Fajri, M. (2020). Interpretasi Perubahan Batas Minimal Usia Perkawinan Perspektif Maslahat. Jurnal Al-Qadau: Peradilan Dan Hukum Keluarga Islam, 7(1), 59–69. https://doi.org/10.24252/al-qadau.v7i1.14435

Grijns, M., Horii, H., Irianto, S., Saptandari, P., Taufiqurrohim, Marhamah, U. S., … Bemmelen, S. T. Van. (2018). Menikah Muda di Indonesia: Suara, Hukum, dan Praktik. Jakarta: Yayasan Pustaka Obor Indonesia.

Hasan, F. A. Al, & Yusup, D. K. (2021). Dispensasi Kawin Dalam Sistem Hukum Indonesia (Menjamin Kepentingan Terbaik Anak Melalui Putusan Hakim). Al-Ahwal: Jurnal Hukum Keluarga Islam, 14(1), 86–98. https://doi.org/10.14421/ahwal.2021.14107

Hermambang, A., Ummah, C., Gratia, E. S., Sanusi, F., Ulfa, W. M., & Nooraen, R. (2021). Faktor-Faktor Yang Memengaruhi Pernikahan Usia Dini Di Indonesia. Jurnal Kependudukan Indonesia, 16(1), 1–12. https://doi.org/10.14203/jki.v16i1.428

Jannah, M., Kamsani, S. R., & Ariffin, N. M. (2021). Perkembangan Usia Dewasa: Tugas Dan Hambatan Pada Korban Konflik Pasca Damai. BUNAYYA: Jurnal Pendidikan Anak, 7(2), 115–143. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.22373/bunayya.v7i2.10430

Khowiyunanto, S., & Muthoifin. (2024). Konseling Pra Nikah Sebagai Upaya Preventif dan Antisipasi Perceraian Dalam Pernikahan Dini dalam Pandangan Islam. AL-AFKAR: Journal for Islamic Studies Journal, 7(1), 102–113. https://doi.org/10.31943/afkarjournal.v7i1.909.Premarital

Komnas Perempuan. (2022). CATAHU 2022 : Catatan Tahunan Kekerasan Terhadap Perempuan Tahun 2021. Jakarta.

Komnas Perempuan. (2023). Catatan Tahunan Komnas Perempuan Tahun 2023 Kekerasan terhadap Perempuan di Ranah Publik dan Negara: Minimnya Pelindungan dan Pemulihan. Jakarta.

Kosasih, S. F., Choiri, M. F., Nafilah, H., Pasya, M. F. R., & Sahputra, D. (2020). Implementasi Lingkungan Sosial Terhadap Pembentukan Perilaku Empati Remaja. Jurnal Bimbingan Konseling, 9(1), 74–85. https://doi.org/10.22373/je.v9i1.15882

Lahilote, H. S., Miftah, A. A., Yuliatin, & Hidayati, R. (2022). Judge’S Dilemma in Marriage Dispensation in the Religious Court. Al-Risalah: Forum Kajian Hukum Dan Sosial Kemasyarakatan, 22(1), 52–60. https://doi.org/10.30631/alrisalah.v22i1.979

Lestari, S. D., & Fauzi, A. (2024). UPAYA PENCEGAHAN PERNIKAHAN DINI MELALUI KONSELING BIBLIOTHERAPY. Sociocouns: Journal of Islamic Guidance and Counseling, 4(1), 83–92. https://doi.org/https://doi.org/10.35719/sjigc.v4i1.123

Mansari, & Rizkal. (2021). Peranan Hakim dalam Upaya Pencegahan Perkawinan Anak: Antara Kemaslahatan dan Kemudharatan. El-Usrah: Jurnal Hukum Keluarga, 4(2), 328–356. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.22373/ujhk.v4i2.10219

Muniri, A. S., Hadi, A., & Ghofur, A. (2023). Child Marriage in Indonesia: Are Parents’ Protection and Responsibilities Involved? De Jure: Jurnal Hukum Dan Syar’iah, 15(2), 301–313. https://doi.org/10.18860/j-fsh.v15i2.24388

Nurjannah, S., & Kahija, Y. F. La. (2020). Pengalaman Wanita Menikah Dini Yang Berakhir Dengan Perceraian. Jurnal EMPATI, 7(2), 557–565. https://doi.org/10.14710/empati.2018.21676

Prsaetyo, C. A. (2023). Peran DP3AP2KB Kabupaten Jepara Dalam Memberikan Rekomendasi Dispensasi Kawin. Jurnal Hukum, Politik Dan Kekuasaan, 3(2), 171–190. https://doi.org/10.24167/jhpk.v3i2.6068

Qomariah, D. N., Wahyuni, E., Pangestu, L. F., Ridho, M. A., & Dimas, R. W. (2021). Implementasi Program Bimbingan Perkawinan Di Kota Tasikmalaya. Jendela PLS, 6(1), 1–10. https://doi.org/10.37058/jpls.v6i1.3122

Sabir, M. (2021). Problematika Perkawinan Wanita Hamil Dan Implementasi Khi Pasal 53 Tentang Perkawinan Wanita Hamil Di Pengadilan Agama. Hukum Islam, 21(1), 30–44. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.24014/jhi.v21i1.10723

Sekarayu, S. Y., & Nurwati, N. (2021). Dampak Pernikahan Usia Dini Terhadap Kesehatan Reproduksi. Jurnal Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat (JPPM), 2(1), 37–45. https://doi.org/10.24198/jppm.v2i1.33436

Surtiati, E., & Rani, Y. (2022). Pengaruh Konseling Pranikah Terhadap Pengetahuan Dan Sikap Memilih Pasangan Hidup Pada Mahasiswa Dewasa Awal. Jurnal Riset Kesehatan Poltekkes Depkes Bandung, 14(1), 105–113. https://doi.org/10.34011/juriskesbdg.v14i1.2005

Suryana, E., Hasdikurniati, A. I., Harmayanti, A. A., & Harto, K. (2022). Perkembangan Remaja Awal, Menengah Dan Implikasinya Terhadap Pendidikan. Jurnal Ilmiah Mandala Education, 8(3), 1917–1928. https://doi.org/10.58258/jime.v8i3.3494

Syufa’at. (2022). Marriage Dispensation in Underage Marriage: A Case Study at the Purwokerto Religious Court. Al-Manahij: Jurnal Kajian Hukum Islam, 16(1), 91–102. https://doi.org/10.24090/mnh.v16i1.4229

Ti, S., Tutik Nurfia, Y., & Hadi, S. (2022). Realitas Dinamika Psikologi Remaja Dan Permasalahanya Persepektif Al-Qur’an. SINDA: Comprehensive Journal of Islamic Social Studies, 2(3), 71–83. https://doi.org/10.28926/sinda.v2i3.659

UNICEF. (2022). Laporan Tahunan Indonesia 2022. Jakarta.

Wulandari, G. (2022). Fulfillment of The Principle of The Best Interest of Children in The Granting of Child Marriage Dispensation in Indonesia. Legal Brief, 11(3), 2722–4643. https://doi.org/10.35335/legal.xx.xx




DOI: https://doi.org/10.26539/teraputik.823156

Article Metrics

Abstract Views : 122 | PDF Views : 70

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Vera Sriwahyuningsih

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

 Pusat Kajian Penelitian dan Pengembangan Bimbingan dan Konseling
Department of Guidance and Counseling
Universitas Indraprasta PGRI

Address: Jl. Nangka No. 58 C (TB. Simatupang), Kel. Tanjung Barat, Kec. Jagakarsa, Jakarta Selatan 12530, Jakarta, Indonesia. 
Phone: +62 (021) 7818718 – 78835283 | Close in sunday and public holidays in Indonesia
Work Hours: 09.00 AM – 08.00 PM
Best hours to visit: From 9 am to 11 am or after 3 pm. The busiest times are between 11 am and 3 pm. 
 

 Creative Commons License
TERAPUTIK: Jurnal Bimbingan dan Konseling is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.