Deteksi Dini Kesehatan Reproduksi Untuk Para Wanita Di Wilayah Kerja PKK Mawar Kramat Jati, Jakarta Timur



Zakiah Fithah A’ini(1), Zuhana Realita Alfy(2*), Riezca Talita Trista(3),

(1) Universitas Indraprasta PGRI
(2) Universitas Indraprasta PGRI
(3) Universitas Indraprasta PGRI
(*) Corresponding Author

Abstract


Kanker leher rahim (serviks) merupakan salah satu kanker yang paling banyak
diderita oleh wanita di Indonesia dan mampu membunuh penderita secara diam-diam.
Pemeriksaan dini yang dapat dilakukan dengan biaya murah dan cepat adalah dengan
menggunakan tes IVA (Inspeksi Visualisasi Asam asetat). Melalui kegiatan pengabdian
kepada masyarakat yang dilakukan oleh Tim Unindra bekerjasama dengan Posyandu,
Posbindu, dan PKK Mawar bertujuan untuk meningkatkan dan menjaga kesehatan
reproduksi para wanita yang berada di lingkungan RW 01 kelurahan Kramat Jati,
Jakarta Timur. Kegiatan ini dibagi menjadi 2 tahap, tahap pertama berupa sosialisasi tes
IVA dan gerakan pencegahan. Tahap kedua pelaksanaan tes IVA. Tahap pertama
dilakukan oleh Tim abdimas Unindra dibantu oleh pengurus PKK. Tahap kedua
dilaksanakan oleh dokter umum dari RS Dibantu oleh Tim abdimas Unindra. Pada hasil
tahap pertama, terdapat > 70% peserta belum mengetahui pentingnya deteksi dini
???? esehatan reproduksi, termasuk upaya pencegahannya. Setelah dilakukan sosialisasi,
peserta mulai memahami aktivitas apa saja yang dapat membahayakan Kesehatan
reproduksi. Hasil Tahap kedua didapatkan bahwa 100% peserta tes IVA tidak memiliki
potensi sel kanker leher rahim (serviks).


Keywords


kanker leher rahim, deteksi dini, tes iva, sel kanker

Full Text:

PDF

References


Bertiani E, Sukaca. (2009). Cara Cerdas Menghadapi Kanker Serviks (Leher Rahim). Yogyakarta: Genius Printika
Canavan, T. P. dan Doshi, N. R. (2000), Cervical Cancer American Family Physician, 1, 1369-1382.
Departemen Kesehatan Republik Indonesia. (2009). Buku saku pencegahan kanker leher rahim dan kanker payudara. Jakarta.
https://www.deherba.com/tes-iva-untuk-kanker-serviks.html
https://dinkes.jogjaprov.go.id/berita/detail/leher-rahim-serviks-kanker-jupe-stop-cancerpenyakit-sehat-kesehatan-waspadai-kanker-leher-rahim
Indrawati, N V, et all. (2014). Buku ajar : lesi pra kanker wanita usia subur (pemeriksaan skrining tes IVA). Semarang : Unimus press.
Notodiharjo, R. (2002). Reproduksi, Kontrasepsi, dan Keluarga Berencana. Yogyakarta : Kanisius.
Nugroho, Taufan dan Bobby, I. U. (2010). Masalah Kesehatan Reproduksi Wanita. Yogyakarta : Nuha medika.

Rasjidi, imam, et all. (2009). Deteksi dini dan pencegahan kanker pada wanita. Jakarta : Sagung Seto.

Saraswati, Sylvia. (2017). Mencegah dan mengobati penyakit yang sering diderita wanita. Yogjakarta: katahati.
Wijaya, Delia dan Sulistiyani. (2010). Pembunuh Ganas Itu Bernama Kanker Serviks. Yogyakarta : Sinar Kejora.




DOI: https://doi.org/10.30998/jpmbio.v2i1.1791

Article Metrics

Abstract Views : 132 | PDF Views : 815

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.


Jurnal Pengabdian Masyarakat Biologi dan Sains (JPMBio-Sains) managed by Biology Education Department, FMIPA
Universitas Indraprasta PGRI
Jl. Raya Tengah  No. 80, Kel. Gedong, Kec. Pasar Rebo, Jakarta Timur, 13760 <p\div> 
Published by
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM)
Universitas Indraprasta PGRI
Jl. Nangka No. 58 C, Kel. Tanjung Barat, Kec. Jagakarsa, Jakarta Selatan, 12530

 

Creative Commons License

Jurnal Pengabdian Masyarakat Biologi dan Sains is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

   

Web Analytics Made Easy - Statcounter

View My Stats