Pengaplikasian Budidaya Maggot untuk Manajemen Limbah dan Pemberdayaan Masyarakat Desa Kebobang



siti mas ula(1*), Natanael Ricky Putra(2), Imanuel Gerson(3), Anandha Noviyanti Putri(4),

(1) Universitas Negeri Malang
(2) Universitas Negeri Malang
(3) Universitas Negeri Malang
(4) Universitas Negeri Malang
(*) Corresponding Author

Abstract


Pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk mendeskripsikan cara pembiakan maggot bagi ibu-ibu dasawisma di Desa Kebobang, memaparkan setiap detail dari perlengkapan budidaya maggot (mulai dari kandang lalat, biopond, hingga pakan maggot), serta cara mengevaluasi telur maggot yang baru saja ditetaskan sampai menjadi maggot dewasa. Ketiga tujuan yang disebutkan di atas tentunya disertai dengan tahap perkembangbiakan maggot. Perkembangbiakan maggot tidak hanya berdasarkan pada telur maggot yang sudah menetas saja, melainkan mencakup semua hal dimulai dari pencacahan pakan maggot, pemberian makan maggot dengan sisa limbah organik rumah tangga yang berkualitas, pemeliharaan media agar tidak terlalu basah, serta menambahkan serbuk gergaji pada container box agar tidak terlalu lembap. Metode pengabdian yang digunakan dalam artikel ini yaitu metode deskriptif yang dikemukakan Nazir dan pendekatan kualitatif yang dikemukakan Sugiyono. Teori yang digunakan dalam penulisan artikel pengabdian ini yaitu teori sosialisasi yang dikemukakan Vembrianto serta teori biological waste yang dikemukakan oleh G. Larde. Pendekatan, metode, dan teori ini hanya sebagai acuan saja dalam penulisan artikel pengabdian masyarakat.

Keywords


Maggot, Budidaya, Telur, Biopond, Kandang

Full Text:

PDF

References


Beski, S. S. M., Swick, R. A., & Iji, P. A. (2015). Specialized protein products in broiler chicken nutrition: A review. Animal Nutrition (Zhongguo Xu Mu Shou Yi Xue Hui), 1(2), 47–53. https://doi.org/10.1016/j.aninu.2015.05.005 Emillia, & Husada, H. (2019). APLIKASI FUNGSI MANAGEMEN DALAM PENGELOLAAN SAMPAH TERPADU STT-PLN. https://www.researchgate.net/publication/350070570_APLIKASI_FUNGSI_MANAGEMEN_DALAM_PENGELOLAAN_SAMPAH_TERPADU_STT-PLN Fahmi, M. R., & Hem, S. (n.d.). POTENSI MAGGOT UNTUK PENINGKATAN PERTUMBUHAN DAN STATUS KESEHATAN IKAN. 4(2), 12. Fajri, N. A., & Harmayani, R. (2020). Biokonversi Limbah Organik Menjadi Magot Sebagai Sumber Protein Pengganti Tepung Ikan. JURNAL SAINS TEKNOLOGI & LINGKUNGAN, 6(2), 223–231. https://doi.org/10.29303/jstl.v6i2.173 Khairuddin. (2008). Sosiologi Keluarga. Liberty. Larde, G. (1990). Recycling of coffee pulp by Hermetia illucens (Diptera: Stratiomyidae) larvae—ScienceDirect. https://www.sciencedirect.com/science/article/abs/pii/026974839090134E Mokolensang, J. F., Hariawan, M. G. V., & Manu, L. (2018). Maggot (Hermetia illunces) sebagai pakan alternatif pada budidaya ikan. E-Journal BUDIDAYA PERAIRAN, 6(3), Article 3. https://doi.org/10.35800/bdp.6.3.2018.28126 Nazir. (2011). Metodologi Penelitian. Ghalia Indonesia. Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. PT Alfabet. Zahroh, N. (2020). Komparasi Biokonversi Sampah Buah dan Sayur Menggunakan Larva Black Soldier Fly (Hermentia illucens) [Doctoral, Universitas Muhammadiyah Jember]. https://doi.org/10/LAMPIRAN.pdf




DOI: https://doi.org/10.30998/jpmbio.v1i2.1445

Article Metrics

Abstract Views : 86 | PDF Views : 52

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

Jurnal Pengabdian Masyarakat Biologi dan Sains (JPMBio) 

Program Studi Pendidikan Biologi, FMIPA

Universitas Indraprasta PGRI

Jl. Raya Tengah  No. 80, Kel. Gedong, Kec. Pasar Rebo, Jakarta Timur, 13760

 

Published by

Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM)

Universitas Indraprasta PGRI

Jl. Nangka No. 58 C, Kel. Tanjung Barat, Kec. Jagakarsa, Jakarta Selatan, 12530

email: jpmbio.sains@gmail.com

           jpmbio-sains@unindra.ac.id

https://goo.gl/maps/N7sb7TFicWsXqwKw5

 

INDEKSASI:

 

 

 

 

 Surya : Jurnal Media Komunikasi Ilmu Kesehatan

 

 

Creative Commons License

Jurnal Pengabdian Masyarakat Biologi dan Sains is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

 

 

 

Web Analytics Made Easy - Statcounter

View My Stats