IMPLEMENTASI PANCASILA DALAM KEHIDUPAN REMAJA DI ERA PANDEMI



Nurhayati Nurhayati(1*), Nini Adelina Tanamal(2),

(1) Universitas Indraprasta PGRI Jakarta
(2) Universitas Indraprasta PGRI Jakarta
(*) Corresponding Author

Abstract


Indonesia mengalami krisis remaja yang memiliki karakter yang kuat, hal ini dibuktikan dengan melambannya pembangunan negara dan tingginya tingkat kenakalan remaja. Hal ini sebagai wujud dari kegagalan remaja dalam memanfaatkan potensi yang dimilikinya. Untuk membuat Indonesia semakin berkembang dan memiliki generasi penerus yang berkualitas pembelajaran tentang implementasi Pancasila perlu di pahami dengan baik, agar tiap remaja dapat mengatasi permasalahan apa yang terjadi dalam pemahaman berbangsa dan bernegara bagi kehidupan remaja pada era pandemi ini. Karenanya artikel ini bertujuan untuk mendeskripsikan konsep dan ide dari penguatan implementasi pancasila dan internalisasi nilai-nilai Pancasila kedalam kehidupan para remaja di era pandemic covid 19 sebagai panduan untuk menjawab permasalahan pendidikan berbangsa dan bernegara. Penulis menggunakan metode kajian pustaka yang datanya berupa literatur. Kesimpulannya adalah peran orang tua dan guru di tengah pandemi ini sangat dibutuhkan dengan memberikan pemahaman di lingkungan keluarga dan juga guru dalam memberikan edukasi terkait pengamalan nilai-nilai Pancasila saat pembelajaran daring yang tentunya menggunakan metode yang efektif dan menarik.


Full Text:

PDF

References


Bayu Galih. (2020). Menurut Pengamat, Ini Faktor Penyebab Anak Lakukan cyber Bullying. Diakses pada 24 April 2021, dari https://nasional.kompas.com/read/2020/11/28/13055791/menurut-pengamatini-faktor-penyebab-anak-lakukan-cyber bullying

Fadilah, N. (2019). Tantangan Penguatan Ideologi Pancasila dalam Menghadapi Era Revolusi Industri 4.0. Journal of Digital Education, Communication, and Arts, Vol 2, 66-78

Hastangka, & Prasetyo, D. (2019). Analisis Pelaksanaan Mata Kuliah Pendidikan Pancasila di Perguruan Tinggi. Jurnal Rontal Keilmuan PKn, 5(2), 1–12

https://www.kompas.com (kitab Sutasoma:pengarang, isi & Bhineka tunggal Ika -penulis”widya Lestari Nimgsih,2021)

https://ejournal.upm.ac.id/index.php/pedagogy/article/vi w/705 access 5 Juli 2021 jam 24.00 WIB

https://www.kompasiana.com/fiorentinaagustin2663/5ce3f6606b07c528ae5e4168/hubungan-pancasila-dengan-generasi-anak-muda diunduh 2 Juli 2021 jam 12.15

https://covid19.go.id/p/regulasi/pp-no-21-tahun-2020-tentang-psbb-dalam-rangka-penanganan-covid-19 diunduh 2 Juli 2021 jam 23.00

https://www.kompasiana.com/vellamassardi/5a705d97ab12ae2e6674ad93/memudarnya-nilai-pancasila-di-kalangan-anak-muda diunduh 2 Juli 2021

https://www.kompasiana.com/dhiyaofficial4495/60abca0ad541df659100fc62/isu-kontemporer-kenakalan-remaja-dan pancasila?page=1&page_images=1 diunduh tgl 7 Juli 2021

https://arifcendekiawan.wordpress.com/2018/05/03/pemuda-yang-cinta-tanah-air-harapan-bangsa/ diunduh tgl 7 Juli 2021

https://www.idntimes.com/opinion/politic/cindy-amelia/pesan-dan-harapan-untuk-indonesia-yang-lebih-baik-di-masa-depan-smartfren-c1c2/2 diunduh tgl 7 Juli 2021

Indana Zulfa, N. (2018). Pengaruh Nilai-Nilai Pancasila Terhadap Kemampuan Dalam Mengamalkan Sila-Sila Pancasila Siswa Di Kelas VIII SMP Negeri 3 Singojuruh Semester Ganjil. JPPKn, 3(1), 24–29. https://ejournal.unibabwi.ac.id/index.ph p/jppkn/article/view/663.

Kristiono, N. (2017). Penguatan Ideologi Pancasila Di Kalangan Mahasiswa Universitas Negeri Semarang.Harmony,2(2),193–204. https://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/harmony/article/view/20171/9563

Kristiono, N., Harto Wiratomo, G., & Nuha Alfira, H. (2019). Implementasi Nilai-Nilai Pancasila Dalam Kegiatan Kepramukaan (Studi Kasus Madrasah Aliyah Al-Asror Semarang). Harmony: Jurnal Pembelajaran IPS Dan PKN, 4(1), 13–18. http://journal.unnes.ac.id/sju/index.php /harmony.

Lickona, Thomas. (2015). Educating for Character Mendidik untuk Membentuk Karakter Bagaimana Sekolah data Mengajarkan Sikap Hormat dan Tanggung Jawab. Jakarta: Bumi Aksara.

Moleong, L. (2000). Metode Penelitian Kualitatif. Bandung: Remaja Rosdakarya.Mulyasa, E. (2014). Manajemen PendidikanKarakter. Jakarta: Bumi Aksara.

Notonagoro. (1974). Pancasila dasar filsafat negara Republik Indonesia: kumpulan tiga uraian pokok-pokok persoalan tentang Pancasila. Jakarta: Pantjuran Tudjuh.

Suharsimi Arikunto. (2010). Prosedur penelitian. Jakarta: Pustaka.

Surajiyo. (2017). Pancasila Sebagai Dasar Nilai Pengembangan Ilmu dan Teknologi di Indonesia. Journal Universitas Indraprasta PGRI, 123-144.

Syaharuddin. (2020). Menimbang Peran Teknologi dan Guru dalam Pembelajaran di Era. 1-10, Jakarta: Pustaka.

Utami, I. S. (2020). Corona dan Manifestasi Budaya Belajar, Tangerang Selatan, Banten, Indonesia.




DOI: https://doi.org/10.30998/.v1i1.811

Article Metrics

Abstract Views : 1667 | PDF Views : 599

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 JAGADDHITA: Jurnal Kebhinnekaan dan Wawasan Kebangsaan

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.