Perancangan Film Animasi Pendek Dua Dimensi Ibu? untuk melestarikan mitos Wewe Gombel



Elisabeth Katie Soleman(1), Alfiansyah Zulkarnain(2*),

(1) Universitas Pelita Harapan
(2) Universitas Pelita Harapan
(*) Corresponding Author

Abstract


Indonesia merupakan negara yang memiliki keberagaman akan budaya dan juga mitos. Salah satu mitos Indonesia adalah mitos Wewe Gombel yang berasal dari Semarang. Di era yang sudah berkembang ini, mitos yang kian lama sudah semakin memudar, upaya dalam terus mempertahankan mitos adalah dengan mengangkat cerita mitos kembali. Dengan menerapkan media masa kini, upaya yang baik dilakukan adalah mengangkat mitos dengan media modern. Dari sini salah satu upaya untuk mengenang mitos dan kebudayaan Indonesia adalah dengan mengangkat mitos dan budaya lewat media animasi yang mudah dimengerti. Pelaksanaan proyek perancangan ini dilakukan secara studi kepustakaan dan studi wawancara. Studi pustaka didapat dari mengumpulkan data-data dari halaman web, buku, dan jurnal akademik. Sedangkan studi wawancara dilakukan dengan wawancara langsung narasumber yang terkait. Hasil visual dari proyek ini berupa animasi singkat yang diangkat dari cerita pendek “Ibu?” yang disertai oleh pengembangan akan studi karakter, latar dan juga properti yang dipakai. Perancangan desain ini terdiri atas animasi berukuran 1920 x 1080 px dengan durasi empat menit. Disertai dengan 5 desain karakter dan 3 latar tempat. Animasi ini mengaitkan tema yang berdasarkan dari kata kunci keibuan, misterius dan absurd.


Keywords


Wewe Gombel; Mitos Indonesia; Film Pendek; Animasi 2D

Full Text:

PDF

References


21 Draw. (2019). The Character Designer: Learn from the Pros. 21D Sweden AB.

Andersson, J, Öberg, Å., & Eriksson Y. (2011). The Use Of Storyboard To Capture Experiences. Paper presented at the International Conference on Engineering Design, ICED11, Technical University of Denmark, 11 -18 August, 2011. Angeline, Mia. 2015. “Mitos Dan Budaya.” Humaniora 6, no. April (April): 190. https://doi.org/10.21512/humaniora.v6i2.3325.

BPS (2015). Mengulik Data Suku Di Indonesia. Diakses tanggal 1 Oktober 2022. https://www.bps.go.id/news/2015/11/18/127/mengulik-data-suku-di-indonesia.html.

Brooks, J.B. (2006). The Process of Parenting. McGraw-Hill Higher Education.

Brunick, K., and Cutting, J. (2014). “Coloring the Animated World: Exploring Human Color Perception and Preference through the Animated Film.”

Evans, P., and Thomas, M. (2012). Third Edition Exploring the Elements of Design. Delmar, NY: Cengage.

Hong, W., Thong, J. Y. L., & Tam, K. Y. (2004). Does Animation Attract Online Users’ Attention? The Effects of Flash on Information Search Performance and Perceptions. Information Systems Research, 15(1), 60–86. http://www.jstor.org/stable/23015899

Karjaluoto, E. (2014). The Design Method A Philosophy and Proces A Philosophy and Process for Functional Visual. Edited by Nikki Echler McDonald. United States: New Riders.

KemenPPPA (2022). “Pola Asuh Layak Anak, Kemenpppa Gencarkan Sosialisasi Keluarga 2p.” Diakses tanggal 2 Oktober 2022. https://www.kemenpppa.go.id/index.php/page/read/29/3830/pola-asuh-layak-anak-kemenpppa-gencarkan-sosialisasi-keluarga-2p-pelopor-dan-pelapor.

Kuisma, J., Simola, J., Uusitalo, L., & Öörni, A. (2010). The Effects Of Animation And Format On The Perception And Memory Of Online Advertising. Journal of Interactive Marketing, 24(4), 269–282. https://doi.org/10.1016/j.intmar.2010.07.002

Mollica, P. (2018). Special Subjects: Basic Color Theory: An Introduction to Color for Beginning Artists. Walter Foster Publishing.

Pranawati, R., Naswardi, Zulkarnaen, S.D. (2015). Kualitas Pengasuhan Anak Indonesia. Jakarta: Komisi Perlindungan Anak Indonesia.

Sajidin, A. (2020). “Mengenal Semarang Sebagai Tuan Rumah Kebudayaan Bersama.” Diakses tanggal 1 Oktober 2022. https://www.pmiisemarang.or.Id/.

StudioBinder (2017). 4 Pixar Story Rules That Make Characters Memorable. Diakses tanggal 1 Januari 2023. https://www.youtube.com/watch?v=UdDZFr31ApE.

Thomas, F., & Johnston, O. (1995). The illusion of life: Disney Animation. Hyperion.

Thompson, R. and Bowen, S.J. (2009). Grammar of the Shot. Oxford: Focal Press.

urbanlejen (2013). Hantu: Dari Suster Ngesot Sampai Sundel Bolong. Jakarta: MediaKita.




DOI: https://doi.org/10.30998/cipta.v2i2.2660

Article Metrics

Abstract Views : 235 | PDF Views : 186

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Elisabeth Katie Soleman, Alfiansyah Zulkarnain

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.


Sekretariat Pengelola:
Program Studi Desain Komunikasi Visual
Fakultas Bahasa dan Seni
Universitas Indraprasta PGRI

Alamat : Kampus A Unindra, Gedung 1 lantai 2.
Jl. Nangka No. 58 C (TB. Simatupang), Kel. Tanjung Barat, Kec. Jagakarsa, Jakarta Selatan 12530
Telp. (021) 7818718 – 78835283 Fax. (021) 29121071

Creative Commons License
CIPTA is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License 

View CIPTA Stats