Kepribadian Konselor Hebat Menurut Pemikiran Hamka



Dony Darma Sagita(1*), Neviyarni Neviyarni(2), Afdal Afdal(3), Ifdil Ifdil(4), Marjohan Marjohan(5),

(1) Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA Jakarta
(2) Universitas Negeri Padang
(3) Universitas Negeri Padang
(4) Universitas Negeri Padang
(5) Universitas Negeri Padang
(*) Corresponding Author

Abstract


Konselor merupakan profesi yang menuntut keterampilan khusus dalam pelaksanaan layanan Bimbingan dan Konseling. Berbagai pendekatan dapat di gunakan untuk mencapai profesionalitas dalam Bimbingan dan konseling baik itu pendekatan psikologi Barat psikoanalis, behavioristik, humanistik yang telah terkenal di seluruh pelosok dunia maupun pendekatan yang memiliki kekhasan tersendiri. Seorang konselor harus memiliki wawasan, pengetahuan serta keterampilan dalam menangani berbagai permasalahan yang kompleks pda diri klien dalam pelayanan bimbingan dan konseling. Seorang konselor harus memiliki kepribadian yang menarik dan profesional. Hamka merupakan intelektual dan cendikiawan yang juga berbicara tentang kepribadian dan manusia. Dalam pemikirannya HAMKA memaparkan 10 bentuk kepribadian Hebat yang bisa di integrasikan menjadi pribadi konselor yaitu: 1) Memiliki daya tarik, 2) Cerdik, 3) Menimbang rasa (Empati), 4) Berani, 5) Bijaksana, 6) Berpandangan baik, 7) Tahu diri, 8) Kesehatan Tubuh, 9) Bijak dalam berbicara, 10) Percaya diri


Keywords


Konseling, Konselor Hebat, HAMKA

Full Text:

PDF

References


Aditia, R. (2020). PRIBADI HEBAT DALAM PANDANGAN HAMKA (Analisis Wacana Dakwah Bil Qolam dalam Buku Pribadi Hebat). IAIN BENGKULU.

Amin, Z. N., & Konseling, F. I. P. (2019). Kualitas pribadi konselor. Tersedia Di h Ttps://Www. Researchgate. Net/Publication/318563019. Diakses Pada Tanggal, 8.

Astiti, P., Suminar, J. R., & Rahmat, A. (2018). Konstruksi identitas guru bimbingan konseling sebagai komunikator pendidikan. Jurnal Kajian Komunikasi, 6(1), 1–9.

Bubnov, E. (2019). Cognitive Empathy and Rational Reconstructions of the History of Science. Voprosy Filosofii, 7, 143–149.

Cavanaugh, M. E. (1982). The counseling experience. Monterey, CA: Brooks/Cole.

Fitri, R. N. (2020). Hamka Sebagai Sejarawan: Kajian Metodologi Sejarah Terhadap Karya Hamka. Jurnal Fuaduna.

Gleadding & Samuel, T. (2012). Konseling Profesi Yag Menyeluruh. Jakarta: PT. Indeks.

Hadi, S. (2000). Metodologi Research Jilid I, Yogyakarta: Andi Offset, Cet. 30, hlm. 10.,(2004). Analisis Regresi. Yogyakarta: Andi Offset.

Hamka. (2019). Pribadi Hebat (9th ed.). Gema Insani.

Hamka. (2019). Pribadi Hebat (Gema Insani (ed.); 9th ed.). Gema Insani.

Hamka, I. (2013). Ayah...: kisah Buya Hamka. Republika Penerbit.

Haolah, S., Atus, A., & Irmayanti, R. (2018). Pentingnya Kualitas Pribadi Konselor Dalam Pelaksanaan Konseling Individual. FOKUS (Kajian Bimbingan & Konseling Dalam Pendidikan), 1(6), 215–226.

Hidayat, R. (2013). Persepsi Siswa Tentang Pribadi Konselor Yang Diharapkan Siswadi Smp Negeri 2 Tersono Tahun Ajaran 2013/2014. Universitas Negeri Semarang.

Isra, F. (2020). Keterampilan Konselor Dalam Mengembangkan Manajemen Bimbingan Konseling Di Sekolah. IJoCE: Indonesian Journal of Counseling and Education, 1(2), 48–53.

Mohammad, S. (2003). Psikologi Konseling. Jakarta: Pustaka Baim Quraisy.

Rosmalina, A. (2019). Kolaborasi Konseling dengan Kesehatan Jiwa. Prophetic : Professional, Empathy and Islamic Counseling Journal, 2(1), 83. https://doi.org/10.24235/prophetic.v2i1.4752

Rush, J. R. (2020). Adicerita Hamka. Gramedia Pustaka Utama.

Subhi, M. R. (2018). Kepribadian Dalam Perspektif Hamka. Jurnal Fokus Konseling, 4(1), 51–61.

Sukardi, D. K. (2008). Pengantar Pelaksanaan Program BK di Sekolah. Jakarta: Rineka Cipta.

Sutarna, N., & Anwar, A. S. (2020). Value of Character and Philosophy of Life KH. Ahmad Dahlan. Istawa: Jurnal Pendidikan Islam, 5(2), 206–221.

Syafril, S. (2017). PEMIKIRAN SUFISTIK Mengenal Biografi Intelektual Imam Al-Ghazali. SYAHADAH: Jurnal Ilmu Al-Qur’an Dan Keislaman, 5(2).




DOI: https://doi.org/10.26539/teraputik.53927

Article Metrics

Abstract Views : 738 | PDF Views : 1664

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Dony Darma Sagita

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

 Pusat Kajian Penelitian dan Pengembangan Bimbingan dan Konseling
Department of Guidance and Counseling
Universitas Indraprasta PGRI

Address: Jl. Nangka No. 58 C (TB. Simatupang), Kel. Tanjung Barat, Kec. Jagakarsa, Jakarta Selatan 12530, Jakarta, Indonesia. 
Phone: +62 (021) 7818718 – 78835283 | Close in sunday and public holidays in Indonesia
Work Hours: 09.00 AM – 08.00 PM
Best hours to visit: From 9 am to 11 am or after 3 pm. The busiest times are between 11 am and 3 pm. 
 

 Creative Commons License
TERAPUTIK: Jurnal Bimbingan dan Konseling is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.