Konseling kelompok restructuring cognitive efektif untuk mereduksi kecemasan sosial siswa kelas X SMA



Arfian Fatchul Hardiyanto(1*), Maghfirotul Lathifah(2),

(1) Universitas PGRI Adi Buana Surabaya
(2) Universitas PGRI Adi Buana Surabaya
(*) Corresponding Author

Abstract


Kecemasan sosial kerap kali menyerang siswa remaja yang baru saja memasuki kehidupan pendidikan baru di kelas pertama mereka. Namun kecemasan ini akan berkurang apabila individu tersebut mampu beradaptasi. Kegagalan dalam beradaptasi harus direduksi guna mengembalikan kepercayaan diri siswa agar mereka mampu mencapai prestasi belajar. Penelitian ini bertujuan menguji teknik restructuring cognitive guna mereduksi kecemasan sosial siswa. Penelitian ini menggunakan pra-eksperimen dengan menggunakan One Group Pre-Test Post-Test Design dengan populasi 34 siswa X IPA 3 SMA Sejahterah Surabaya. Dari populasi 34 siswa telah didapat sampel menjadi 5 orang menggunakan instrument yang sudah divalidasi sebelumnya. Berdasarkan hasil uji hipotesis terdapat pengaruh yang signifikan antara teknik restructuring cognitive dalam konseling kelompok terhadap penurunan kecemasan sosial siswa yang bernilai 0,043 dimana 0,043 ≤ 0,05 (taraf signifikan), maka kesimpulan yang didapat teknik restructuring cognitive dalam konseling kelompok efektif dalam mereduksi kecemasan sosial siswa kelas X IPA 3 SMA Sejahtera Surabaya.

Keywords


Restrukturisasi Kognitif, Konseling, Kecemasan Sosial

Full Text:

PDF

References


Aryani, F. (2016). Stres Belajar Suatu Pendekatan dan Intervensi Konseling. Palu: aEdukasi Mitra Grafika.

Corey, G. (2013). Teori dan Praktek Konseling dan Psikoterapi (E. Koswara, Penerjemah). Bandung: Refika Aditama.

Hartono. (2016). Local Culture, Career Counseling, and Students Career Maturity. International Conference on Educational Technology. Surabaya: Adi Buana.

Hermansyah, A. (2017). Pemberian Layanan Konseling Kelompok Dengan Teknik Role Playing Untuk Mengurangi Perilaku Bullying Pada Peserta Didik Kelas VII Di SMP Gajah Mada Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2016/2017. Bandar Lampung: Institut Agama Islam Negeri.

Komarudin. (2017). Efektivitas Pelatihan Kognitif-Perilaku untuk Menurunkan Kecemasan Berbicara di Depan Umum pada Siswa Kelas XI. Journal of Health Studies, 8-17.

Krisnayana, T. A. (2014). Penerapan Konseling Kognitif dengan Teknik Restrukturisasi Kognitif untuk Meningkatkan Resiliensi Siswa Kelas XI IPA 1 SMA NEGERI 3 SINGARAJA. Jurnal Bimbingan dan Konseling Universitas Pendidikan Ganesha. Singaraja. Vol I.

Moshman, D. (2005). Adolescent Psychological Developmental: Rationality, Morality and Identity (Second). Mahwah, New Jersey, London: Lawrence Earlbaum Associates Publisher.

Mutahari, H. (2016). Hubungan Antara Kepercayaan Diri Dengan Kecemasan Sosial Pada Siswa. E-Journal Bimbingan Dan Konseling, 13–23.

Rizkiawati. (2017). Mengatasi Masalah Distorsi Kognitif pada Klien Usia Remaja dengan Metode Cognitive Restructuring Form. Social Work Jurnal, 154-272.

Santrock, J. W. (2003). Adolescense: Perkembangan Remaja (edisi keenam).

Stefan, H. G. (2010). Social Anxiety: Clinical, Developmental, and Social Perspectives, Second Edition (Second). London, United Kingdom: Academic Press, Elsevier.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabeta.

Suryabrata, S. (2014). Metodologi Penelitian. Cetakan Ke-25. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Winkel, W. S., & Hastuti, S. (2005). Bimbingan dan Konseling di Institusi Pendidikan. Jakarta: PT. Grasindo.




DOI: https://doi.org/10.26539/teraputik.42436

Article Metrics

Abstract Views : 693 | PDF Views : 498

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Arfian Fatchul Hardiyanto, Maghfirotul Lathifah

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

 Pusat Kajian Penelitian dan Pengembangan Bimbingan dan Konseling
Department of Guidance and Counseling
Universitas Indraprasta PGRI

Address: Jl. Nangka No. 58 C (TB. Simatupang), Kel. Tanjung Barat, Kec. Jagakarsa, Jakarta Selatan 12530, Jakarta, Indonesia. 
Phone: +62 (021) 7818718 – 78835283 | Close in sunday and public holidays in Indonesia
Work Hours: 09.00 AM – 08.00 PM
Best hours to visit: From 9 am to 11 am or after 3 pm. The busiest times are between 11 am and 3 pm. 
 

 Creative Commons License
TERAPUTIK: Jurnal Bimbingan dan Konseling is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.