SIMULASI PERHITUNGAN MONTE CARLO DOSIS JANIN PADA MODEL KANKER PAYUDARA BERBENTUK KOTAK DENGAN FOTON 2 MeV



Nurizati Nurizati(1*),

(1) 
(*) Corresponding Author

Abstract


Telah dilakukan pengukuran dosis yang diterima janin pasien radioterapi dengan menggunakan simulasi perhitungan Monte Carlo DOSXYZnrc. Diandaikan pasien kanker payudara dan diberi radioterapi pada daerah dada dengan sinar-x 2 MeV, lapangan tangensial 6 x 16 cm2 dan supraclave 14 x 5.8 cm2 (kategori kecil), tangensial 9 x 15 cm2 dan supraclave 17.7 x 8.6 cm2 (kategori sedang), dan tangensial 8.5 x 19 cm2 dan supraclave 20.4 x 11.4 cm2 (kategori besar), serta lapangan tangensial 6 x 16 cm2, 9 x 15 cm2, dan 8.5 x 19 cm2 untuk pasien yang hanya menerima perlakuan tangensial. Jarak antara tepi lapangan radiasi dengan posisi titik pengukuran dibuat bervariasi dengan asumsi letak janin yang berubah sesuai umur kehamilan dan diamati pada tiap trimester kehamilan. Pada setiap jarak tertentu, perhitungan dosis dilakukan pada 3 kedalaman berbeda yaitu 2, 5, dan 10 cm. Hasil perhitungan menunjukkan bahwa dosis janin akan berkurang dengan bertambahnya kedalaman, berkurangnya luas lapangan, dan maksimum pada saat jarak antara tepi lapangan dengan posisi janin terdekat.

Full Text:

PDF

References


Alatas, Z. (2005). Efek Tetragonik Radiasi Pengion. Puslitbang Keselamatan Radiasi dan Biomedika Nuklir – BATAN. Iptek Ilmiah Populer.

Alatas, Z. (2006). Efek Pewarisan Akibat Radiasi Pengion. PTKMR – BATAN. Buletin ALARA Vol 8. No. 2.

Bartlett, R.M., Nickles, R.J., Barnhart, T.E., Christian, B.T., Holden, J.E., DeJesus, O.T., Fetal Dose Estimates for 18F-Fluoro-L-Thymidine Using a Pregnant Monkey Model. Journal of Nuclear Medicine Vol. 51 No. 2 288-292

Bentel, G.C., Nelson, C.E., Noell, K.T.,(1989). Treatment Planning & Dose Calculation in Radiation Oncology, Edisi 4. McGRAW-HILL, INC

Bentel, G.C, Radiation Therapy Planning, second edition, Mc Graw Hill. Department of Radiation Oncology. North Carolina

Nurhayati, N., & Mulyaningsih, N. N. (2020). PENERAPAN RADIOTERAPI PADA PENGOBATAN KANKER PAYUDARA. Schrodinger Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Fisika, 1(2), 88-94.

Bradley, B., Fleck, A., Osei, E.K., Normalized data for the estimation of fetal radiation dose from radiotherapy of the breast. The British Journal of Radiology, 79 (2006), 818–827

Coia, L.R, Muylan, D.J, Introduction to Clinical Radiation Oncology, third edition, Medical Physics Publishing

Djarwani. S., Prayitno. Studi Dosis Janin Dalam Radioterapi Eksternal Dengan Radiasi Gamma Cobalt-60 Menggunakan Fantom dan TLD. Universitas Indonesia

Dyk, J.V, The Modern Technology of Radiation Oncology Vol 2, Medical Physics Publishing

Erven, K., Weltens, C., Van Limbergen, E., Van den Bogaert, W., Modern radiotherapy techniques for breast cancer. (BJMO 2008;Vol 2;6:308-14)

IAEA (2005), Radiation Oncology Physics : A Handbook For Teachers and Student, Vienna, Austria


Article Metrics

Abstract Views : 241 | PDF Views : 206

Refbacks

  • There are currently no refbacks.