Pengayaan Materi UI dan UX Pada Warga di lingkungan Politeknik LP3I Jakarta Kampus Depok



Hendro Purwoko(1*), Sutan Mohammad Arif(2), Bayu Jaya Tama(3),

(1) 
(2) Universitas Indraprasta PGRI
(3) Universitas Indraprasta PGRI
(*) Corresponding Author

Abstract


Dalam era digital yang berkembang pesat, User Interface (UI) dan User Experience (UX) memegang peran sentral dalam merancang aplikasi yang sukses. UI berkaitan dengan tampilan visual, sementara UX fokus pada pengalaman pengguna yang memuaskan. Kombinasi keduanya meningkatkan daya tarik, interaksi, dan efektivitas aplikasi. Untuk keberlangsungan kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini, Tim melakukan wawancara dengan Mahasiswa dan Organisasi Kemahasiswaan LP3I Computer Club, mengidentifikasi permasalahan seperti kurangnya pemahaman mendalam dan pengalaman dalam desain grafis. Oleh karena itu, dilakukan kegiatan pengayaan materi daring dengan tujuan memberi calon pengembang pemahaman tentang merancang antarmuka intuitif dan pengalaman pengguna yang baik. Pelatihan ini juga menekankan iterasi desain, adaptasi terhadap umpan balik pengguna, dan solusi desain yang sesuai dengan kebutuhan pengguna.


Full Text:

PDF

References


Aria Ar Razi, I. R. (2018). Penerapan Metode Design Thinking Pada Model Perancangan UI/UX Aplikasi Penanganan Laporan Kehilangan Dan Temuan Barang Tercecer. Demandia, 3(2), 75-93. doi:https://doi.org/10.25124/demandia.v3i02.1549

Arief Ramadhan Setiadi, H. S. (2020). Perancangan UI/UX menggunakan pendekatan HCD (Human-Centered design). Automata 1(2). Diakses 08 2023, dari https://journal.uii.ac.id/AUTOMATA/article/view/15445

Ayouvi Poerna Wardhanie, E. R. (2022). Pengenalan dan Penerapan User Interface and User Experience Design for Beginners. Batara Wisnu Journal : Indonesian Journal of Community Services, 2(3), 536-544. doi:ttps://doi.org/10.53363/bw.v2i3.129

Ayouvi Poerna Wardhanie, K. L. (2022, 03). Pengenalan Aplikasi Desain Grafis Figma pada Siswa-Siswi Multimedia SMK PGRI 2 Sidoarjo. Yumary, 3(3), 165-174. Diakses 08 2023, dari http://penerbitgoodwood.com/index.php/jpm/article/view/1536

Danang Haryuda Putra, M. A. (2021). Perancangan UI/UX Menggunakan Metode Design Thinking Berbasis Web Pada Laportea Company. Jurnal Ilmiah Teknologi Informasi Terapan, 8(1), 111-117. doi:https://doi.org/10.33197/jitter.vol8.iss1.2021.730

Edo Tirtadarma, A. E. (2018). Kajian Peranan Desain UX (Pengalaman Pengguna) - UI (Antar Muka Pengguna) Mobile Transportasi Online Terhadap Gaya Hidup Bertransportasi Masyarakat Urban. Jurnal Seni & Reka Rancang, 1(1), 181-207. doi:https://doi.org/10.25105/jsrr.v1i1.4046

Hadi Asnal, J. M. (2022). Workshop UI/UX Design dan Prototyping Dengan Figma di SMK Taruna Masmur Pekanbaru. J-PEMAS STMIK Amik Riau, 3(1), 18-25. doi:https://doi.org/10.33372/j-pemas.v3i1.800

I Gusti Ngurah Alit Widana Putra, A. D. (2023, 08). Pelatihan Desain Pada Siswa SMK Ipiems Surabaya Untuk Meningkatkan Kemampuan Desain UI/UX Aplikasi Mobile. Transformasi : Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 3(2), 86-95. doi:https://doi.org/10.31764/transformasi.v3i2.15969

Jenifer T., Charles B., Aynne V. (2020, 01). Designing Interfaces. O'Reilly Media.

Khoirunnisaa, J. (2021, 05 17). Tips Bikin UI/UX Ramah Pengguna dari Engineer Tokopedia. Diakses 08 2023, dari detikinet: https://inet.detik.com/tips-dan-trik/d-5572029/tips-bikin-uiux-ramah-pengguna-dari-engineer-tokopedia




DOI: https://doi.org/10.30998/ks.v2i2.2106

Article Metrics

Abstract Views : 64 | PDF Views : 47

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


KAPAS indexed by:



            

 

 


Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.

 


View My Statis
Flag Counter