Pembuatan Dan Sosialisasi Pemanfaatan Sistem Informasi Untuk Hotel Harris Vertu



Rudi Prasetya(1*), Yusuf Nugraha(2),

(1) Universitas Indraprasta PGRI
(2) 
(*) Corresponding Author

Abstract


Kegiatan bisnis dan pariwisata Hotel Harris Vertu dalam pelaksanaanya masih menggunakan sistem manual dalam pemesanan kamar hotel dan pelaporan. Tujuan abdimas adalah memberikan kemajuan khusus terhadap manajemen dalam kerja sama bidang teknologi dengan beberapa dosen Universitas Indraprasta PGRI yang akan memberikan dampak positif  perubahan terhadap pelayanan pelanggan, dan budaya kerja karyawan Hotel Harris Vertu, dengan abdimas dalam kegiatan  ini  metode yang digunakan adalah Sosialisasi diterapkan  langsung terhadap karyawan, dan pembuatan pengembangan sistem dengan menerapkan metode exstrem programing dengan mengacu pada desain pengambaran sistem sebagai laporan abdimas, secara keseluruhan Hasil  kegiatan abdimas berjalan dengan baik dengan adanya perubahan 40,2 persen budaya kerja pada Hotel Harris Vertu dan perubahan pemakaian sistem informasi yang diterapkan pada mitra, yang sebelum di adakan sosialisasi sebesar 36,8 persen dan menyatakan abdimas ini telah berhasil diterapkan kepada karyawan hotel.


Full Text:

PDF

References


Acai Sudirman, M. M. (2020). Sistem Informasi Manajemen. Yayasan Kita Menulis.

Ardiansyah. (2020). Sistem Informasi Pemesanan Tiket Pada CV Global Trans Solutions. Jurnal Indonesia : Manajemen Informatika dan Komunikasi , 9-19.

Hendriyati, L. (2019). Pengaruh Online Travel Agent Terhadap Pemesanan Kamar Dihotel Mutiara Malioboro Yogyakarta. Media Wisata .

Irmawati Carolina, A. S. (2019). Penerapan Metode Extreme Programing Dalam Perancangan Aplikasi Perhitungan Kuota SKS Mengajar Dosen. iKRAITH-INFORMATIKA , 106-113.

Komalasari, e. a. (2019). Teknologi Informasi E-Tourism Sebagai Strategi Digital Marketing. Altasia Jurnal Pariwisata .

Muharam, R. S. (2021). Socialization Of The Bhineka Tunggal Ika In Kapanewon Nglipar, Gunungkidul Regency. Journal of Character Education Society JCES , 886-892.

Prihandoyo, M. T. (2018). Unified Modeling Language (UML) Model Untuk Pengembangan Sistem Informasi Akademik Berbasis Web. Jurnal Pengembangan IT (JPIT) , 126-129.

Susanty, W. E. (2014). Tahapan Sosialisasi Program Larasita dalam Pengurusan Sertifikat Tanah di. Kebijakan dan Manajemen Publik , 1-8.

Noviyanti, M. A., Rina, N., Komunikasi, P. I., Bandung, U. T., & Wayne, M. R. (2019). ORGANISASI PADA KARYAWAN PT . RADIO CANDRIKA WIDYA SWARA BANDUNG The Effect of the Stages of Socialization on Organizational Culture on Emplyees PT . RADIO CANDRIKA WIDYA SWARA BANDUNG. Profetik Jurnal Komunikasi, 12(1), 117–129.

Priskila, R. (2018). Pada Perusahaan Karya Cipta Buana Sentosa. Journal of Computer Engineering System and Science, 3(2), 94–99.




DOI: https://doi.org/10.30998/ks.v1i3.1282

Article Metrics

Abstract Views : 138 | PDF Views : 111

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


KAPAS indexed by:



            

 

 


Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.

 


View My Statis
Flag Counter